Allah itu indah dan menyukai keindahan, yang tercakup dalam Kaligrafi itu bukan hanya manual tulisan Arab saja, tapi disana sudah tercantum ornament dan hiasan-hiasannya. Jika kita lihat keNegara-negara yang ada diTimur tengah rata-rata masjid yang ada disana menggunakan kaligrafi yang bertuliskan Ayat-ayat Allah dan Hadits-hadits Nabi.

MAKSUD DAN TUJUAN


MAKSUD DAN TUJUAN
• Maksud
1. Menjadikan masjid atau ruangan menjadi indah, sehingga tercipta suasana masjid yang nyaman dan tentram, serta damai sebagai tempat ibadah.
2. Mengagungkan asma Allah melalui keindahan seni kaligrafi Islam
3. Sebagai salasatu sarana atau media dakwah yang mengingatkan orang akan ayat-ayat aL-Qur’an.
4. Memasyarakatkan seni kaligrafi islam kepada masyarakat luas.
5. Pembuatan Kaligrafi Islam ini bisa mensyi’arkan agama Islam melalui seni Kaligrafi Islam yang kami tekuni. Mudah-mudahan bermanfaat untuk agama dan ummat manusia.
• Tujuan
Begitupun tujuan kami adalah berda’wah dengan tulisan kaligrafi (da’wah Bil Qalam). Mudah-mudahan bisa menambah keimanan dan keikhlasan dalam ukhuwah islamiyah diantara kita dalam mengarungi hidup untuk mendapatkan Ridho dari Allah SWT, amin.


ShoutMix chat widget